Perhatikan data gambar berikut:
Contoh tabel di atas akan digunakan untuk membuat
grafik. Langkah pembuatan grafik adalah:
1 Blok seluruh data mulai dari Nama sales hinga Jumlah lalu Klik Menu
Insert lalu pada kategori chart pilih tipe grafik yang ingin digunakan.
2. Dalam contoh ini kita akan menggunakan contoh grafik Column dengan jenis
2-D column, klik pada pilihan seperti contoh.
Setelah grafik dipilih dan di klik kiri, maka akan
muncul tampilan pertama grafik seperti gambar dibawah ini. Langkah berikutnya adalah mengedit Tampilan
Grafik sesuai yang di inginkan.
Langkah untuk mengedit
tampilan dan format grafik adalah dengan cara mengklik grafik yang akan diedit
lalu akan muncul menu Chart Tools yang terdiri dari Design, Layout, dan Format.
Design digunakan untuk mengatur tampilan Data Grafik, Style Grafik, Layout
Grafik dan memindahkan grafik.
0 komentar:
Posting Komentar